NRCA Q1 2023 : Revenue Naik 3% Tapi Laba Bersih Turun 12%. Kok Bisa?

NRCA Q1 2023 : Revenue Naik 3% Tapi Laba Bersih Turun 12%. Kok Bisa?
Miliar RupiahQ1 2023Q1 2022%
BALANCED
Cash72464711.90
Total Asset2,3252,454(5.26)
S.T.Borrowing1,0031,162(13.68)
L.T.Borrowing88880.00
Total Debt1,0911,250(12.72)
Total Equity1,2341,2042.49
Lembar Saham22
INCOME STATEMENT
Revenue6526293.66
Gross Profit72720.00
Operating Profit52520.00
Net.Profit2832(12.50)
RATIO
Harga33428218.44
Deviden*015-100.00
Div Yield0.005.32-100.00
EPS*5664-12.50
BVPS6176022.49
PER*5.96435.36
PBV0.540.4715.56
ROA*4.85.2-7.65
ROE*9.110.6-14.63
GPM11.011.4-3.53
OPM8.08.3-3.53
NPM4.35.1-15.59
Graham Number882931
MOS62.1269.71
* Annualised

Download Lapkeu NRCA Q1 2023

Catatan :

  • Cash 31% dibanding total aset
  • Hutang jangka pendek sebesar 43% dari aset yang dimiliki yaitu sebesar Rp 1 triliun. Untungnya hutang ini datang dari utang usaha dan uang muka pelanggan. Kalo uang muka pelanggan besar artinya NRCA dipercaya oleh klien.
  • Revenue naik 3% tetapi laba bersih turun hingga 12%. Salah satu pemberatnya yaitu kenaikan beban keuangan berupa bunga pinjaman bank

Kesimpulan

Jika menggunakan EPS 56 dan Book Value 617 maka harga wajar saham NRCA menurut Graham Number sebesar 882 berbanding dengan harga sekarang Rp 334.

Artinya NRCA masih sangat undervalue.

Pun harga saham saat ini masih dibawah book valuenya.

Value : Ya. 

Growth : Tidak

Dividen : Tidak

Core : Tidak

(Visited 140 times, 1 visits today)

Leave a Reply

Artikel Lainnya